Jakarta (ANTARA) - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di seluruh wilayah DKI Jakarta hujan ringan hingga hujan petir pada Rabu sore sampai malam hari.
Baca juga: Info BMKG: Jakarta diprakirakan cerah berawan pada Senin pagi
Baca juga: Berikut daftar wilayah di NTT yang berpotensi dilanda angin kencang