KSB (ANTARA) - Bhabinkamtibmas Kelurahan Bugis Bripka Rendi yang juga anggota Polsek Taliwang, turut mengikuti gotong royong bersama warga binaannya sebagai bentuk kepedulian kepada lingkungan dan kebersihan.
"Bentuk kepedulian kepada lingkungan dan kebersihan, bhabinkamtibmas Kelurahan Bugis melaksanakan gotong royong bersama warga, pada Selasa, 21 Februari 2023 pukul 07.00 Wita di Kelurahan Bugis," kata Kapolres Sumbawa Barat AKBP Heru Muslimin SIk MIP melalui Kasi humas Ipda Eddy Soebandi SSos, Selasa.
Ia mengatakan dalam kegiatan itu dihadiri juga Kapolsek Taliwang dan anggota, Danramil Taliwang dan anggota, Lurah Bugis, Bhabinkamtibmas, Bhabinsa, Sat Samapta Polres Sumbawa Barat, ketua RT dan warganya.
"Alhamdulillah giatnya berjalan aman dan lancar, sementara situasi terpantau aman terkendali," katanya.
Berita Terkait
Berkas oknum polisi perkosa anaknya dilimpahkan ke Kejati NTB
Senin, 8 Juli 2024 16:31
LPA pantau penanganan kasus pemerkosaan oknum polisi di Sumbawa
Jumat, 21 Juni 2024 17:08
Polda Metro Jakarta Melatih personel Bhabinkamtibmas cegah radikalisme
Kamis, 27 Juli 2023 5:04
Cegah aksi TPPO, Polda NTB optimalkan peran bhabinkamtibmas
Selasa, 13 Juni 2023 17:24
Polresta Mataram memperkuat peran bhabinkamtibmas saat mudik lebaran
Jumat, 14 April 2023 16:58
Dorrr! Anggota polisi tewas ditembak sesama polisi
Senin, 5 September 2022 14:28
Polda NTB tingkatkan bhabinkamtibmas sembuhkan ternak PMK
Senin, 13 Juni 2022 14:56
Bhabinkamtibmas Polsek Kilo berikan edukasi vaksinasi COVID-19 aman
Selasa, 25 Januari 2022 10:27