Kabar Ntb - Kota Mataram

Begini kendala pengolahan kotoran kuda jadi biogas di Mataram

Pemerintah Kota (Pemkot) Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), mengungkapkan kendala pengolahan limbah kotoran kuda kuda menjadi biogas, terkait lokasi penampungan. Kepala Dinas Perhubungan ...

Dishub Mataram kaji terapkan tarif parkir baru di RTH pusat pertokoan

Dinas Perhubungan Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, melakukan kajian untuk menerapkan tarif baru retribusi parkirdi sejumlah ruang terbuka hijau (RTH) dan pusat pertokoan, ...

Tes Kemampuan Akademik di Mataram berbasis komputer

Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), menyebutkankegiatan Tes Kemampuan Akademik (TKA) tingkat SD dan SMP di Mataram yang dijadwalkan April ...

'Full day school' diuji coba di Mataram

Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat pekan ini melakukan uji coba "full day school" atau sekolah penuh selama lima hari pada sekolah tingkat SD dan SMP. Kepala Dinas ...

Polisi sita puluhan paket sabu-sabu dari terduga pengedar di Mataram

Kepolisian Resor Bima Kota, Nusa Tenggara Barat menyita puluhan paket klip sabu-sabu siap edar dari seorang terduga pengedar berinisial AH (38), asal Desa Rai Oi, Kabupaten Bima. Kepala ...

Wali Kota Mataram tekankan pentingnya kerukunan beragama & penguasaan AI

Wali Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat,Mohan Roliskana menekankan pentingnya penguatan kerukunan umat beragama serta penguasaan teknologi di era kecerdasan buatan (AI) saat memimpin upacara ...

PUPR siapkan dokumen pembangunan tahap dua kantor Wali Kota Mataram

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, menyiapkan dokumen pembangunan tahap dua kantor Wali Kota Mataram yang berada di Jempong, Jalan Gajah ...

Dinas PUPR NTB tuntas tangani longsor di pinggir Sungai Jangkuk

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat tuntas melakukan penanganan longsor sepanjang10 meter di pinggir Sungai Jangkukdi Dasan Agung. Kepala ...

Mataram uji coba pengolahan sampah sistem 'tempah dedoro'

Dinas Lingkungan Hidup Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, melakukan uji coba sistem pengolahan sampah organik dengan menggunakan "tempah dedoro" atau tempat sampah, khusus sampah ...

Petani NTB tebus pupuk bersubsidi secara mudah mulai 1 Januari 2026

Petani di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mulai menebus pupuk bersubsidi secara mudah sejak 1 Januari 2026, seiring dimulainya masa pemupukan awal tahun. Ketersediaan pupuk sejak hari ...