Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, telah meminta batuan Balai Wilayah Sungai (BWS) untuk memasang tanggul darurat dari geobag guna mengantisipasi abrasi pantai akibat gelombang ...
Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, mengalokasikan anggaran sebesar Rp1,7 miliar untuk sharing perluasan lahan di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Kebon Kongok, Kabupaten Lombok ...
Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat menyiapkan kajian untuk kenaikan status bencana dari siaga menjadi tanggap darurat. "Hari ini kami akan kaji dan pertimbangkan untuk ...
Dinas Sosial (DInsos) Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), segera mendirikan dapur umum di Kampung Bugis, Kelurahan Bintaro, untuk mengakomodasi 25 Kepala Keluarga (KK) nelayan yang ...
Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Baratmenyebutkan18 rumah nelayan di Kampung Bugis, Kelurahan Bintaromengalami rusak berat akibat gelombang ...
Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat pada musim haji 2026 mendapatkan kuota tiga petugas haji, terdiri atas satu tenaga kesehatan dan dua pendamping umum dari Kementerian ...
Dinas Kesehatan Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Baratmenyatakan kesiapan melakukan jemput bola untuk melayani warga mengalami gangguan kesehatan sebagai dampak cuaca ekstrem, ...
Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, mengimbau masyarakat mewaspadai potensi cuaca ekstrem untuk meminimalkan potensi kerugian akibat anomali cuaca yang diprediksi berlangsung ...
Dinas Sosial Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, telah mendistribusikan paket bantuan sembako kepada 191 kepala keluarga (KK) yang menjadi korban cuaca ekstrem berupa banjir dan angin ...
Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, menyiagakan dana belanja tidak terduga (BTT) sebesar Rp5 miliar untuk antisipasi bencana dampak cuaca ekstrem tahun 2026. "Dana BTT ...