Berikut fitur di WhatsApp penting untuk jaga keamanan akunmu
Periksa seluruh perangkat yang tertaut dengan akun WhatsApp Anda secara rutin.
Fitur ini akan menampilkan daftar semua perangkat yang telah mengakses Akun pengguna.
Jika ditemukan perangkat yang tidak Anda kenali, maka pengguna bisa langsung mengeluarkan akun dari perangkat tersebut.
Apabila pengguna mencurigai seseorang telah menggunakan akunnya melalui WhatsApp Web/Desktop, maka pengguna dapat langsung keluar dari semua komputer dari ponselnya.
Atasi misinformasi dengan pemeriksa fakta di aplikasi