Jakarta (ANTARA) -
Baca juga: Ormas keagamaan jembatan penghubung pemerintah dengan rakyat
Baca juga: Calon haji gunakan kursi roda di Mataram mulai didata
Tahun ini Kemenag menetapkan 127 titik lokasi rukyatul hilal awal Syawal 1445 Hijriyah. Data rukyatul hilal ini selanjutnya menjadi bahan pertimbangan dalam Sidang Isbat 1 Syawal yang digelar sore ini.