Anggota DPR: sedih Indonesia batal jadi tuan rumah Piala Dunia U-20

id Indonesia batal jadi tuan rumah Piala Dunia U-20,Piala Dunia U-20,Fifa,Pssi,Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni

Anggota DPR: sedih Indonesia batal jadi tuan rumah Piala Dunia U-20

Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni di Gedung Nusantara II DPR RI, Rabu (29/3/2023). (ANTARA/Narda Margaretha Sinambela)

"FIFA ingin menggarisbawahi meski terdapat keputusan ini, pihaknya tetap berkomitmen untuk secara aktif membantu PSSI, melalui kerja sama erat dan dengan dukungan Presiden (Joko) Widodo, pada proses transformasi sepak bola Indonesia menyusul tragedi yang terjadi pada Oktober 2022. Anggota-anggota tim FIFA akan terus hadir di Indonesia dalam bulan-bulan mendatang, dan akan memberikan bantuan yang diperlukan kepada PSSI, di bawah kepemimpinan Presiden Thohir," demikian pernyataan lanjutan FIFA.

Pernyataan itu ditutup dengan informasi bahwa pertemuan antara Presiden FIFA dan Ketua Umum PSSI untuk melakukan diskusi-diskusi lanjutan, akan dijadwalkan dalam waktu dekat.

Baca juga: Indonesia batal jadi tuan rumah Piala Dunia U-20, Erick Thohir: saya sudah berjuang