Mataram (Antaranews NTB) - Para travelers akhir pekan ini, mau kemana?. Tidak usah ribet-ribet, kunjungi saja Pantai Mawun, Kecamatan Pujut, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat.
Melihat pemandangannya, lumayan untuk merilekskan pikiran setelah hampir satu pekan menghadapi pekerjaan kantor yang menumpuk.
Laman Pemkab Lombok Tengah menyebutkan, Pantai Mawun/Mawun merupakan pantai dengan suasana alam yang menakjubkan dengan teluk membentuk bulan bulat penuh dan hamparan pasir berwarna putih menjorok ke arah laut.
Terletak di Desa Tumpak, Kecamatan Pujut sekitar 39 kilometer selatan Kota Praya. Air lautnya bening sehingga pengunjung bisa menikmati renang.
Berita Terkait
Pencari kerang yang tenggelam di Pantai Mawun ditemukan meninggal
Sabtu, 28 Januari 2023 21:05
Warga Tumpak hilang di Pantai Mawun Lombok Tengah
Jumat, 27 Januari 2023 16:40
Jalan ke wisata Pantai Mawun Lombok Tengah dihijaukan
Kamis, 19 Januari 2023 22:47
Korban tenggelam di Pantai Air Guling Mawun ditemukan tewas
Selasa, 6 September 2022 20:44
PANTAI MAWUN
Kamis, 3 Juni 2010 12:05
Puluhan Warga Mataram Lakukan Aksi Gunduli Kepala
Jumat, 21 Agustus 2015 15:53
Haji- 60 Persen Calon Haji Mataram Risiko Tinggi
Rabu, 19 Agustus 2015 21:37
Bupati Sumbawa Barat Evaluasi Jelang Akhir Jabatan
Selasa, 11 Agustus 2015 7:40