Dubai (ANTARA) - Gempa dengan magnitudo 5,9 melanda Provinsi Bushehr di Iran bagian selatan pada Minggu namun belum diketahui apakah menimbulkan korban, seperti dilaporkan stasiun TV pemerintah.
Ada satu pembangkit tenaga listrik yang berlokasi di provinsi itu.
"Gempa mengguncang area Bandar Gonaveh di provinsi tersebut pagi ini. Belum ada laporan mengenai kerusakan akibat gempa," lapor TV pemerintah.
Saluran televisi itu menyebutkan bahwa kelompok Bulan Sabit Merah telah diterjunkan ke area tersebut.
Gempa memiliki kedalaman 10 kilometer, menurut laporan tersebut.
Sumber: Reuters
Berita Terkait
Iran: Hasil pilpres AS 2024 tidak penting
Kamis, 7 November 2024 12:13
Iran ancam AS dan Israel dengan siap balasan menghancurkan
Minggu, 3 November 2024 10:16
AS siap siaga bela Israel dari Iran
Jumat, 1 November 2024 18:22
China sebut kunci meredakan pertempuran di Timteng ada di negara besar
Selasa, 29 Oktober 2024 6:34
AS diduga terlibat dalam serangan rudal Israel ke Iran
Senin, 28 Oktober 2024 12:09
Khamenei: Serangan Israel ke Iran tak boleh dianggap remeh
Senin, 28 Oktober 2024 12:06
Sejumlah negara di Asia kutuk keras serangan Israel ke Iran
Senin, 28 Oktober 2024 10:33
Armada tempur AS siap bantu Israel saat serang Iran
Minggu, 27 Oktober 2024 20:57