Info Grafis Antara Mataram

Pengungkapan judi online awal 2025

Pengungkapan judi online awal 2025
Kepolisian Republik Indonesia (Polri) memaparkan hasil kerja dalam pemberantasan judi online yang terungkap pada awal 2025, Senin (20/1). Terdapat tiga kasus yang diungkap dan 11 orang ditetapkan sebagai tersangka.

COPYRIGHT © ANTARA Mataram 2025