Dinkes NTB siapkan 177 puskesmas dukung program MCU gratis

ANTARA - Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat menyiapkan 177 puskesmas untuk melayani pemeriksaan kesehatan warga dalam program Medical Check-Up (MCU) gratis. Sebanyak 1.416 tenaga kesehatan juga disiapkan untuk mendukung layanan pemeriksaan kesehatan yang dilaksanakan dengan kontribusi anggaran dari masing-masing kabupaten dan kota. (Kusnandar/Soni Namura/Gracia Simanjuntak)

COPYRIGHT © ANTARA 2025

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.