87 nakes terlibat untuk penanganan dan penyelamatan pembalap saat MXGP

ANTARA - Rumah Sakit Umum Provinsi Nusa Tenggara Barat menyiapkan sebanyak 87 orang tenaga medis untuk mengawal gelaran balap motor cross MXGP di sirkuit tanah bekas bandara Selaparang Kota Mataram. Kepala tim medis untuk MXGP menjamin, seluruh nakes menjalankan tugasnya dengan profesional, meski lintasan sirkuit tidak masuk kategori rawan insiden. (Kusnandar/Rizky Bagus Dhermawan/Rinto A Navis)

COPYRIGHT © ANTARA 2024

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.